PEMBATALAN KELULUSAN SELEKSI ADMINISTRASI SELEKSI PPPK KOTA PADANG TAHAP 2 T.A 2024
Feb 20, 2025
Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Nomor 347 Tahun 2024 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tahun Anggaran 2024 dan Pengumuman PJ. Wali Kota Padang Nomor 800.1.2.2/117/BKPSDM-PDG/2025 tentang Hasil Seleksi Administrasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II Di Lingkungan Pemerintah Kota Padang Tahun Anggaran 2024, dengan ini kami informasikan hal-hal pada pengumuman berikut: